LG Keluarkan Smartphone 4X HD
LG Life's Good mengkonfirmasi quad-core smartphone 4X HD akan segera keluar ke pasaran. Namun smartphone ini baru akan meluncur di wilayah Eropa. Perusahaan raksasa teknologi asal Korea Selatan saingan Samsung yang berasal dari negara yang sama tersebut akan meluncurkan produknya pada Juni 2012.
Smartphone ini sangat enak dipandang dengan warna dan bentuknya yang menarik semakin memikat hati para penggemarnya dan user yang ingin memilikinya.
Namanya adalah LG Optimus 4X yang akan bersaing dengan smartphone lain yang telah muncul sebelumnya seperti Galaxy S III Pabrikan Samsung. Dengan CPU quad-core serta layar 4,7 inchi dan dapat menghasilkan layar 720p. Kekuatan baterai yang mumpuni dengan menggunakan layar putih pada web surfing. Chipp Tegra 3 juga menyediakan fitur hemat daya. Dengan fitur yang disediakan merupakan memenuhi fungsi quad-core.
Kita tunggu saja dan berharap harganya tak terlalu tinggi. Boleh kan kita berharap meskipun tak terjadi, tidak ada masalah bagi yang lain kan? Bukan begitu? Semoga bermanfaat. Terima kasih.
Posting Komentar untuk "LG Keluarkan Smartphone 4X HD"
Silahkan tinggalkan komentar disini :